Jumat, 14 September 2012

Sate Building






   Sate Building   
   Gedung Sate   
Postingan 09
Sejarah 01
Bandung 01


Hai.... 
Akhir-akhir ini saya jadi senang dan tertarik dengan sejarah. hal ini karena saya mendengar ardanfm radio yang menceritakan sejarah bandung. selain itu Bung Karno, Presiden Republik Indonesia yang pertama berpesan agar jangan melupakan sejarah. Slogannya yang terkenal adalah jas merah,  yakni singkatan dari jangan sekali-sekali melupakan sejarah. Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai sejarahnya.
Jadi sekarang saya akan menceritakan Gedung Sate, salah satu gedung bersejarah di kota bandung. berikut ini gambarnya.

Gedung Sate
Gambar di atas adalah kumpulan dari beberapa sumber. Dua gambar di kiri adalah gambar tempo dulu dan lainnya adalah gambar kini yang saya ambil tahun 2012 dari sumber di bawah. 

Gedung sate saat ini berfungsi sebagai 
  1. kantor Gubernur, kepala daerah Propinsi Jawa Barat.
  2. Kantor Pusat Pos dan Giro (sayap timur).
  3. gedung DPRD Propinsi Jawa Barat (sayap barat).
Gedung ini berlokasi di Jalan Diponegoro Nomor 22, Bandung. 
google maps: http://goo.gl/maps/Olo10

Sejarah dan informasi lebih lanjut mengenai gedung sate dapat dilihat di sini:

Terima Kasih sudah mengikuti blog saya. Semoga harinya menyenangkan.

----------------------------------------------------------

Hi .... :)
Lately I am so excited and interested in the history. this is because I heard that from radio ardanfm bandung. Bung Karno, the first President of Republic of Indonesia, said and advised us not to forget history. The famous catchphrase was jas merah, which stands for never once forgotten history. Great nation is a nation that respects its history.
So now I will tell Sate Building, one of the historic buildings in the city of Bandung. The following picture..



Sate Building
The image above is a collection from several sources. The two pictures on the left is a picture of the past and the other is a picture now that I took in 2012 from the source below.

Sate building currently serves as
  1. Governor's office, the regional head of West Java Province.
  2. And Post Office Giro (east wing).
  3. West Java Provincial Parliament building (west wing).
This building is located at Jalan Diponegoro No. 22, Bandung.
google maps: http://goo.gl/maps/Olo10

History and more information about sate building can be viewed at here:

Thanks for continue following my blog. Have a good day.



----------------------------------------------------------
   salam pelangi di tengah bintang   
                ^_^_^_^_^



Tidak ada komentar:

Posting Komentar